Kegiatan pengawasan dan pembinaan terkait pembangunan gedung baru PN Mukomuko difokuskan pada pemeriksaan administrasi yg dilakukan dengan memeriksa seluruh berkas mulai perencanaan, lelang, pengawasan dan pelaksanaan proyek. Pengawasan dilaksanakan oleh tim dari Pengadilan Tinggi Bengkulu dipimpin Sekretaris PT Bengkulu Bpk. Endri Novian,SE. Selasa(25/05)
« Next: SIDANG TIPIRING BERAKHIR DAMAI »« Previous: Musrenbang RPJMD Kabupaten Mukomuko