Hari pertama pembinaan dan pengawasan Pengadilan Tinggi Bengkulu di Pengadilan Negeri Mukomuko. Diadakan kegiatan buka bersama dan tausiyah menjelang berbuka puasa dari YM. Ketua Pengadilan Tinggi Bengkulu Bpk. Moh. Eka Kartika EM., SH.,M.Hum bertempat di ruang sidang PN Mukomuko diikuti seluruh Keluarga Besar PN Mukomuko dan Ibu-ibu Dharmayukti Karini. (21/04)
« Next: Vaksinasi covid-19 tahap 2 Pengadilan Negeri Mukomuko »« Previous: Pembinaan dan Pengawasan Pengadilan Tinggi Bengkulu di Pengadilan Negeri Mukomuko